Fakultas Ilmu Komunikasi

Tag

Potret Eriel Wira Natha, alumni Kampus Tercinta IISIP Jakarta sebagai Reporter Kompas TV. Foto: Eriel Wira Natha JAKARTA, IISIP – Alumni Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta Eriel Wira Natha, usai lulus dari Kampus Tercinta kini berkecimpung di dunia industri media sebagai Reporter Kompas TV, Selasa (3/6/2025). Eriel merupakan alumni IISIP Jakarta Konsentrasi Ilmu...
Read More
Mulai 28 April hingga 2 Mei 2025, IISIP Jakarta jalani Ujian Tengah Semester (UTS) untuk mahasiswa. (Foto:Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP – Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta, dalam satu pekan ke depan akan menjalani Ujian Tengah Semester (UTS), Senin (28/4/2025). Pelaksanaan ujian ini berlaku untuk seluruh fakultas yang berada di IISIP Jakarta. Berdasarkan kalender...
Read More
Potret Melly Riana Sari selaku Dosen Praktisi IISIP Jakarta, pada saat mengajar mata kuliah Fotografi Jurnalistik di ruang II 2.3 IISIP Jakarta, Senin (10/3/2025). (Foto: Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP – Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta merupakan institusi perguruan tinggi yang berfokus pada ilmu sosial dan politik. Keunggulan yang dimiliki oleh IISIP Jakarta tidak...
Read More
Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta kembali membuka pendaftaran calon mahasiswa baru pada gelombang pertama tahun ajaran 2025-2026. (Foto: IISIP Jakarta) JAKARTA, IISIP – Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta kembali membuka pendaftaran calon mahasiswa baru pada gelombang pertama tahun ajaran 2025-2026. Pendaftaran ini di buka untuk seluruh jenjang pendidikan mulai dari...
Read More
Suasana Dosen mata kuliah MPR Zahra Natty Fakhrana, S.I.Kom, M.I.Kom, menjelaskan materi terkait pemasaran hubungan masyarakat, kepada mahasiswa IISIP Jakarta di ruang kelas V1.1 IISIP Jakarta, Rabu (5/3/2025). (Foto: Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP – Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta merupakan salah satu perguruan tinggi yang dikenal dengan fokus pendidikannya di bidang ilmu...
Read More
Inilah suasana laboratorium podcast IISIP Jakarta pada saat mahasiswa sedang melakukan praktik pembuatan konten podcast di lab tersebut. (Foto: IISIP Jakarta) JAKARTA, IISIP – Di era digital saat ini, media sosial dan platform berbasis audio dan visual, seperti podcast, telah menjadi salah satu sarana komunikasi yang sangat populer. Banyak individu dan organisasi mulai memanfaatkan podcast...
Read More
Rektor IISIP Jakarta Dr. Ir. Ilham P. Hutasuhut, memberikan penjelasan mengenai pembekalan magang industri dan kewirausahaan kepada peserta magang, yang dilaksanakan melalui zoom meeting, Kamis (27/2/2025). (Foto: Tangkapan layar/ Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP – Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), dan Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis...
Read More
Sejumlah anggota Himpunan Mahasiswa Jurnalistik (HIMAJUR) IISIP Jakarta foto bersama usai melaksanakan kegiatan Kuliah Minggu Pertama (KMP) di IISIP Jakarta. (Foto: Arjun Caesara A) JAKARTA, IISIP – Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta merupakan salah satu perguruan tinggi yang memiliki peran penting dalam mencetak lulusan berkualitas di bidang ilmu sosial dan politik. Untuk mendukung...
Read More
Suasana pelaksanaan sidang Tesis yang digelar IISIP Jakarta, Kamis (20/2/2025). (Foto: Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP- Mahasiswa jenjang Pascasarjana Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta, menjalani sidang Tesis di gedung lantai 2 IISIP Jakarta, Kamis (20/2/2025). Sidang ini merupakan hari keempat yang telah dilaksanakan Kampus Tercinta. Terpantau pada pukul 9.30 WIB, seorang peserta sidang...
Read More
Rektor IISIP Jakarta Dr. Ir. Ilham P. Hutasuhut, M.M berkesempatan untuk menguji peserta sidang Skripsi pada Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM) Konsentrasi Ilmu Manajemen Komunikasi IISIP Jakarta di ruang sidang lantai 2 gedung Kampus Tercinta, Selasa (18/2/2025). (Foto:Muhamad Farhan) JAKARTA, IISIP – Rektor Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta menguji mahasiswa Konsentrasi Ilmu Manajemen Komunikasi...
Read More
1 2 3