Mata kuliah Komunikasi Lintas Budaya sebagai bekal mahasiswa untuk menghadapi dinamika interaksi di dunia multikultural. JAKARTA, IISIP – Komunikasi Lintas Budaya, salah satu mata kuliah yang berperan dalam membentuk kemampuan mahasiswa Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jakarta (IISIP Jakarta), untuk memahami dinamika komunikasi antarbudaya. Melalui mata kuliah tersebut, mahasiswa diharapkan mampu melihat keberagaman sebagai...Read More